Jumat, 15 Oktober 2010

Benua atlantis di Indonesia ?



Atlantis adalah salah satu benua yang hilang dikarenakan adanya
letusan gunung berapi dimana - mana , gempa , dan banjir yang terjadi pada dunia ini ... Atlantis merupakan pusat awal peradaban manusia ... Dimana manusia pertama kali mulai berbudaya ... Namun benua ini hilang ... Belum lama ini Prof. Santos menyatakan bahwa Indonesia adalah bagian dari benua atlantis itu yang masih ada hingga saat ini ... Pernyataan ini ditinjau dari banyak aspek seperti cara bercocok tanam , iklim , cuaca , gunung berapi , dan lain lain ...

Tentunya hal ini membuat orang - orang Indonesia seharusnya semakin bangga terhadap tanah airnya dimana orang Indonesialah yang dianggap sebagai pusat awal peradaban dunia....!!!
Apakah anda percaya Analisa ini ...?

0 komentar:

Posting Komentar